Gus Muhaimin: Mudik Lebaran 2024 Berjalan Cukup Baik
- April 17, 2024
Wakil Ketua DPR RI Bidang Koordinator Kesejahteraan Rakyat (Korkesra) Muhaimin Iskandar. Foto: Munchen/vel. PARLEMENTARIA, Jakarta – Periode mudik Lebaran 2024 telah usai. Hal itu seiring dengan berakhirnya masa cuti bersama pada 15 April