Puteri Komarudin Dorong Anggota BSBI 2023-2028 Tingkatkan Pengawasan terhadap Bank Indonesia
- Juli 18, 2023
Anggota Komisi XI DPR RI Puteri Komarudin. Foto: Dok/Man. Anggota Komisi XI DPR RI Puteri Komarudin mendorong Anggota terpilih Badan Supervisi Bank Indonesia (BSBI) periode 2023-2028 untuk meningkatkan pengawasan terhadap Bank Indonesia.